Baling-baling kapal(propeller)

Baling-baling (propeller) adalah Alat untuk menghasilkan gaya dorong yang sekarang paling banyak dipakai
Baling-baling diputar dengan poros yang digerakkan oleh penggerak utama dalam Kamar Mesin

Jenis baling-baling
• Baling-baling dengan daun tetap terbuka (fixed pitch propeller)
• Baling-baling dengan daun tetap dengan selubung (nozzle)
• Baling-baling dengan daun dapat diputar (controllable pitch propeller)
• Selain itu masih ada alat-alat pendorong yang lain

Merancang baling-baling

Ada beberapa cara untuk merancang baling-baling

  • Melakukan uji coba model baling-baling di terowongan kavitasi (cavitation tunnel)
  • Memakai hasil seri model (puluhan model baling-baling ditarik pada berbagai kecepatan dll) dalam bentuk grafik
  • Memakai rumus pendekatan yang didapat dari statistik (dengan regresi)
  • Memakai perhitungan Computational Fluid Dynamics (CFD)

Kerugian (losses)

  • Tidak semua gaya dorong yang dihasilkan oleh baling-baling, terpakai untuk mendorong kapal karena ada kerugian pada baling-baling
  • Poros baling-baling mempunyai bantalan dan pengedap (seal) yang juga mengakibatkan kerugian karena gesekan
  • Tidak semua enersi hasil pembakaran bahan bakar diubah menjadi daya pada poros keluaran penggerak utama


Cavitation
  • Jika perancangan baling-baling tidak benar, akan terjadi kavitasi yaitu terbentuknya gelembung uap air
  • yang dapat mengakibatkan berkurangnya gaya dorong yng dihasilkan baling-baling
  • dan dapat merusak baling-baling


Comments :

0 komentar to “Baling-baling kapal(propeller)”

Posting Komentar

Silahkan Komentar di bawah ini:

Yahoo bot last visit powered by MyPagerank.Net Powered by  MyPagerank.Net Top Blogs Technology
 

Copyright © 2011 by Blog Nimbuzzer

Design by Saddam Jahidin | Powered by Blogger