Paket Internet Unlimited dari servis provider di Indonesia

untitled
Beberapa saat lalu kita telah membahas Paket Internet Prabayar di Indonesia . Sekarang kami akan memberikan informasi mengenai Paket Internet Unlimited Pascabayar yang ditawarkan oleh beberapa provider di Indonesia seperti Axis,Indosat (IM2), Telkomsel, dan XL.
AXIS
Axis menawarkan Paket Internet Unlimited Bulanan Rp 400.000. Untuk berlangganan cukup telepon *777# kemudian ikuti petunjuk selanjutnya. ATAU melalui SMS ketik REG Unlimited kirim ke 777. Info lengkap klik disini.
Indosat M2 Unlimited
Ada dua paket yang ditawarkan, ECO! dan YOU!

PaketHargaKecepatan MaksimalFair Usage
ECO!160.000384Kbps2Gb
YOU!350.0003.6Mbps3Gb
Untuk registrasi, silahkan mengunjungi Galeri Indosat atau klik disini.
Telkomsel Flash

Telkomsel menawarkan tiga paket yang bisa dipilih sesuai kebutuhan Anda

PaketHargaKecepatan MaksimalFair Usage
Basic125.000256Kbps1Gb
Advance225.000512Kbps2Gb
Pro400.0003.6Mbps4Gb
Untuk mendaftar paket ini Anda bisa mengunjungi Grapari Telkomsel atau klik disini.
XL Unlimited Bulanan (Pascabayar)
Sejak 15 Desember 2009, semua pelanggan XL Pascabayar bisa menikmati XL Unlimited Rp 150.000/30 hari untuk Fair Usage (Pemakaian Wajar) 1Gb. Program ini hanya berlaku untuk 10.000 pendaftar pertama saja.  Untuk registrasi :
  • via UMB :
*108# pilih“XL Internet Unlimited” – pilih “Daftar Internet Unlimited 30 hari” dan ikuti petunjuk selanjutnya.
  • Via  SMS:
ketik:  XLDAY30 kirim ke 868
Setelah mendapatkan balasan, ketik  YA[spasi] XLDAY30 kirim ke 868.
Jadi sekarang Anda bisa memilik koneksi internet Unlimited di ponsel, dan Anda ingin menginstal Nimbuzz, best mobile IM application 2010. Dengan Nimbuzz Anda bisa tetap terhubung dan mengobrol tanpa batas secara gratis dengan teman Anda di Yahoo, Facebook, Gtalk. dll.
Apakah Anda sudah mencoba paket internet diatas? atau berencana menggunakannya? beritahu komentar Anda dibagian komen dibawah ini ya! ;)
sumber: Nimbuzz Indonesia

Comments :

0 komentar to “Paket Internet Unlimited dari servis provider di Indonesia”

Posting Komentar

Silahkan Komentar di bawah ini:

Yahoo bot last visit powered by MyPagerank.Net Powered by  MyPagerank.Net Top Blogs Technology
 

Copyright © 2011 by Blog Nimbuzzer

Design by Saddam Jahidin | Powered by Blogger